Minggu, 30 Desember 2012

Istilah Dalam Stand Up Comedy


Teman-teman pasti sering mendengar istilah-istilah dalam stand-up comedy kan? Yuk pelajari beberapa istilahnya, selain membantu saat menonton siapa tahu kamu juga berminat jadi comic.


Stand-up comedy: Sebuah genre di dalam komedi, biasanya satu orang di atas panggung melakukan monolog yang lucu dan memberikan pengamatan, pendapat, atau pengalaman pribadinya. Mengutarakan keresahan, mengangkat kenyataan, memotrer kehidupan sosial masyarakat, dan menyuguhkannya kembali kepada masyarakat dengan jenaka.

Stand-up comedy bukanlah joke telling. Ciri khusus stand-up comedy adalah materinya tidak nyomot, tapi hasil dari pemikirannya sendiri. "Stand-up" sendiri artinya bukan berdiri, melainkan lebih kepada mengutarakan dan membela opini serta pandangannya. Pemaknaan "stand-up" di sini seperti dalam kalimat "he stood up for what is right".


Joke telling: melucu sambil melemparkan anekdot, tebak-tebakan, lelucon yang ia kumpulkan dari berbagai sumber, misalnya dari internet, buku, broadcast message, dan lain-lain.


Bit: satuan materi stand-up yang terdiri atas set-up dan punchline. Misalnya Pandji punya bit tentang ganja, bit tentang komodo, bit tentang nama-nama jalan yang aneh, dan lainnya.


Set: satuan pertujukan stand-up yang biasanya terdiri atas sejumlah bit. Misalnya, semua bit yang kita punya digabungkan menjadi satu dengan rangkaian yang pas dan teratur, maka saya punya set berdurasi sekitar 30 menit.


Set-up: bagian yang tidak lucu dari sebuah bit, biasanya premis atau pengantar dari bit tersebut ke bagian yang lucu.


Punchline: bagian yang lucu cari sebuah bit. Biasanya membalikan premis atau memberikan sesuatu yang mengejutkan sebagai penutup dari set-up atau premis tadi. Karena efek mengejutkannya itu maka disebut PUNCH-line. Kalimatnya harus "nonjok".


Kill: ketika kita sukses membuat penonton tertawa sepanjang set kita.


Bomb: ketika kita gagal membuat penonton ketawa atau garing.

Sumber : http://suc.metrotvnews.com/detail_article.php?id=13&tbl=ensiklopedia
Gambar : http://stat.ks.kidsklik.com/statics/files/2012/05/1336130940367770392.jpg

Selasa, 25 Desember 2012

Support for Chelsea FC (puisi)

Karya Febri Dwi Jayanti

Kebahagianmu adalah kebahagianku.
Kesedihanmu adalah kesedihanku.
Tapi Kemenanganmu adalah kemenangan kita bersama.
athodotnovian.blogspot.com
Warnamu begitu indah.
Lambangmu begitu gagah.
Kau begitu disegani oleh lawan-lawanmu.
athodotnovian.blogspot.com
Terbanglah tinggi menggapai cita-citamu.
Raihlah tingkat kejayaanmu,
Yang telah dirampas oleh mereka.
athodotnovian.blogspot.com
Teruslah melangkah..
Halanganpun kita lewati bersama :)
Keep The Blue Flag Flying High ;-)
*editor : @awlarijal          

Kamis, 20 Desember 2012

Tugas Akhir KKPI Kelas X

MODUL 1 MENGETIK 10 JARI

Saat ini mengetik 10 jari dibutuhkan, Hal ini dikarenakan perkembangan teknologi yang menuntut seseorang untuk mengetik 10 jari. Mengetik 10 jari dibutuhkan oleh semua orang tapi biasanya dilakukan seorang teknisi seperti sekretaris, akuntan dll.
1.1 Tips menggunakan Keyboard
Di masa sekarang ini telah tersedia berbagai macam produk keyboard yang ditujukan agar anda nyaman mengetik, meski dalam waktu lama. Namun yang lebih penting adalah bagaimana anda mengatur postur dan posisi tubuh anda, terutama lengan anda, sehingga anda bisa menghindari kelelahan dan cedera.
Untuk itu ada baiknya mengikuti nasehat Stephanie Brown, seorang guru piano asal Amerika, dalam majalah "Her World". "Ikutilah disiplin pemain piano yang sedang pentas," katanya. Stephanie memberi lima petunjuk untuk diterapkan saat anda mengetik pada keyboard.

1. Sejajarkan pergelangan tangan dengan telapak tangan
Upayakan pergelangan tangan anda selalu sejajar dengan telapak tangan. Lemaskan pergelangan tangan anda seperti mengambang. Jangan tegang.
2. Posisi siku menggantung Pastikan siku anda dalam posisi beban menggantung. Menyandarkan siku pada sandaran kursi saat mengetik, selain menyulitkan anda untuk mengetik, juga membuat anda tegang dan cepat lelah.
3. Lemaskan jari telunjuk dan jari manis anda
Kunci mengetik tanpa lekas lelah adalah melemaskan seluruh jari anda. Jangan kaku dan tegang. Biarkan lemas, rileks, apa adanya.
4. Tekan tombol dengan tenang
Jangan menekan tombol dengan kuat atau mengalirkan kekuatan penuh pada tangan anda. Ingat, anda sedang mengetik, bukan memukul tombol keyboard.
5.Bila tidak sedang mengetik
Lemaskan keseluruhan tangan bila sedang tidak memencet tombol di keyboard. Keadaan anda sebelum mengetik juga mempengaruhi kondisi anda di saat mengetik.

Minggu, 25 November 2012

Kelicikan MUnyuk

FAKTA YANG BERBICARA !!!!



1 - Setiap wasit yang bikin united kalah, pasti tidak akan pernah mimpin pertandingan united lagi.

2 - United merupakan tim yang dapet perpanjangan waktu terlama dibandingkan tim lain, 170 detik ketika menang dan 270 detik ketika kalah. 

3 - Fans EPL di asia mayoritas adalah united fans, itulah mengapa FA melindungi brand dan kepopuleran united. Dengan berbagai macam cara.

4 - Tahun 70an united pernah terdegradasi untuk 1 musim. Dan the red army langsung melakukan TEROR dan PREMANISME ke seluruh negeri.

5 - Di Manchester sendiri, penduduk setempat lebih banyak yang mendukung city dibandingkan united.

6 - Fanboy MU sering mengejek tragedi hillsborough, padahal ketika tragedi munich, LFC MEMINJAMKAN PEMAIN agar MU tak didiskualifikasi.

7 - Rata-rata umur fans united berkisar antara 19-23 thn. Mungkin yg mereka tau adalah hanya tentang superior dan inferior.

8 - Pejabat tinggi di FA juga banyak yang merupakan petinggi united. Konflik kepentingan? jangan di tanya.

9 - Ingat kasus coach tottenham Martin Jol menemukan Fergie di ruang wasit ketika pertndngn? Imbasnya Jol
dipecat dari spurs. Beritanya ? Hilang begitu saja.

10 - Dulu, cantona mencetak gol di tambahan menit ke-6 ketika melawan QPR. dan fergie tertangkap kamera sedang MENGUBAH papan injury times

11 - Stam terbukti menggunakan doping NANDROLONE, dan Ferdinand TIDAK lolos TES NARKOBA. FA melepaskan mereka dengan begitu ringan. Terakhir, Rafa Benitez membuat pernyataan bahwa ada pengaturan wasit di EPL. Itu adalah awal dan akhir. Akhirnya rafa terpojokan dan Pergi.

HANYA PECUNDANG YANG TAKUT KALAH DALAM PERTANDINGAN !

Minggu, 18 November 2012

Arti Kode Bunyi Beep Pada Award Bios, AMI Bios, IBM Bios, Phoenix Bios

Pada saat pertama kali dinyalakan PC secara otomatis akan melewati proses yang dinamakan POST (Power On Self Test). yaitu proses dimana PC akan mengecek semua Hardware yang terpasang dalam PC apakah bekerja dengan normal atau ada suatu Trouble. Biasanya pada speker kecil dalam PC akan berbunyi beep sebanyak dengan kerusakan yang ada pada PC tersebut. Misalnya berbunyi satu kali pendek, maka PC itu dinyatakan NORMAL dan akan melewati proses POST tersebut. Berikut arti kode" bunyi beep pada BIOS PC yang sering di temukan :

AWARD BIOS
1 beep pendek
PC dalam keadaan baik
1 beep panjang
Problem di memori
1 beep panjang 2 beep pendek
Kerusakan di modul DRAM parity
1 beep panjang 3 beep pendek
Kerusakan di bagian VGA.
Beep terus menerus
Kerusakan di modul memori atau memori video

AMI BIOS
1 beep pendek
DRAM gagal merefresh
2 beep pendek
Sirkuit gagal mengecek keseimbangan DRAM Parity (sistem memori)
3 beep pendek
BIOS gagal mengakses memori 64KB pertama
4 beep pendek
Timer pada sistem gagal bekerja
5 beep pendek
Motherboard tidak dapat menjalankan prosessor
6 beep pendek
Controller pada keyboard tidak dapat berjalan dengan baik
7 beep pendek
Video Mode error
8 beep pendek
Tes memori VGA gagal
9 beep pendek
Checksum error ROM BIOS bermasalah
10 beep pendek
CMOS shutdown read/write mengalami errror
11 beep pendek
Chache memori error
1 beep panjang 3 beep pendek
Conventional/Extended memori rusak
1 beep panjang 8 beep pendek
Tes tampilan gambar gagal

IBM BIOS
1
Tidak ada beep
Power supply rusak, card monitor/RAM tidak terpasang
2
1 beep pendek
Normal POST dan PC dalam keadaan baik
3
beep terus menerus
Power supply rusak, card monitor/RAM tidak terpasang
4
Beep pendek berulang-ulang
Power supply rusak, card monitor/RAM tidak terpasang
5
1 beep panjang 1 beep pendek
Masalah Motherboard
6
1 beep panjang 2 beep pendek
Masalah bagian VGA Card (mono)
7
1 beep panjang 3 beep pendek
Masalah bagian VGA Ccard (EGA).
8
3 beep panjang
Keyboard error
9
1 beep, blank monitor
VGA card sirkuit

PHOENIX BIOS
Kode beep pada Phoenix BIOS sedikit berbeda dengan bunyi beep" pada type BIOS lainnya. Pada PHOENIX serangkaian beep akan dipisahkan oleh jeda, jadi tidak menurut panjang atau pendeknya, misalnya:

beep - beep beep - beep - beep beep akan menjadi 1-2-1-2


1-1-4-1
Kesalahan Cache (Level 2)
1-2-2-3
ROM BIOS Checksum
1-3-1-1
DRAM Segarkan Uji
1-3-1-3
Keyboard kontroler uji
1-3-4-1
RAM Kegagalan pada baris alamat xxxx (cek memori)
1-3-4-3
RAM Kegagalan pada xxxx bit data byte rendah dari bus memori
1-4-1-1
RAM Kegagalan pada xxxx bit data byte tinggi dari bus memori
2-1-2-3
ROM pemberitahuan hak cipta
2-2-3-1
Test untuk interupsi tak terduga
1-1-4
BIOS rusak
1-2-1
Motherboard rusak
1-3-1
Masalah RAM, RAM tidak terpasang dengan baik
3-1-1
Motherboard Rusak
3-3-4
Graphic card rusak atau tidak terpasang dengan baik

Sumber : http://catatan-sun.blogspot.com/2012/11/arti-bunyi-beep-pada-phoenix-bios-ami.html

Selasa, 23 Oktober 2012

Pengertian Proses Booting

Definisi booting
Ø  istilah untuk menghidupkan computer
Ø  proses pemeriksaan perangkar keras (hardware) komputer sebelum digunakan
Ø  proses pemasukan arus listrik ke dalam peralatan computer sehingga computer dapat berkomunikasidengan pengguna
Secara umum, gambaran yang terjadi pada proses boot adalah sebagai berikut;
1.Saatkomputerdihidupkan,memorinyamasihkosong.Belumadainstruksiyangdapatdieksekusiolehprosesor.Karenaitu,prosesordirancanguntukselalumencarialamattertentudiBIOSROM.Padaalamattersebut,terdapatsebuahinstruksijumpyangmenujukealamateksekusiawalBIOS.Setelahitu,prosesormenjalankanpower-on-selftest(POST),yaitumemeriksakondisihardwareyangada

2.Sesudahitu,BIOSmencarivideocard.Secarakhusus,diamencariprogramBIOSmilikvideocard.KemudiansystemBIOSmenjalankanvideocardBIOS.Barulahsetelahitu,videocarddiinisalisasi.

3.KemudianBIOSmemeriksaROMpadahardwareyanglain,apakahmemilikiBIOStersendiriapakahtidak.Jikaya,makaakandieksekusijuga.

4.BIOSmelakukanpemeriksaanlagi,misalmemeriksabesarmemoridanjenismemori.Lebihlanjutlagi,diamemeriksahardwareyanglain,sepertidisk.Laludiamencaridiskdimanaprosesbootbisadilakukan,yaitumencaribootsector.Bootsectorinibisaberadadiharddisk,ataufloppydisk.
BIOS (Basic Input Output System ) dalam sistem komputerIBM PC atau kompatibelnya (komputer yang berbasis keluarga prosesorIntel x86) merujuk kepada kumpulan rutin perangkat lunak yang mampumelakukan hal-hal berikut:
1.Inisialisasi (penyalaan) serta pengujian terhadap perangkat keras(dalam proses yang disebut dengan Power On Self Test, POST)
2.Memuat dan menjalankan sistem operasi
3.Mengatur beberapa konfigurasi dasar dalam komputer (tanggal,waktu,konfigurasi media penyimpanan, konfigurasi proses booting, kinerja,serta kestabilan komputer)
4.Membantu sistem operasi dan aplikasi dalam proses pengaturanperangkat keras dengan menggunakan BIOS Runtime Services.
BIOS menyediakan antarmuka komunikasi tingkat rendah, dan dapatmengendalikan banyak jenis perangkat keras (seperti keyboard). Karena kedekatannya dengan perangkat keras, BIOS umumnya dibuat denganmenggunakan bahasa rakitan (assembly) yang digunakan oleh mesin yang bersangkutan.
Istilah BIOS pertama kali muncul dalam sistem operasi CP/M, yangmerupakan bagian dari CP/M yang dimuat pada saat proses bootingdimulai yang berhadapan secara langsung dengan perangkat keras(beberapa mesin yang menjalankan CP/M memiliki boot loadersederhana dalam ROM). Kebanyakan versi DOS memiliki sebuah berkasyang disebut “IBMBIO.COM” (IBM PC-DOS) atau “IO.SYS” (MS-DOS) yang berfungsi sama seperti halnya CP/M disk BIOS
Macam-macam booting di bagi menjadi beberapa macam, yaitu :
A.  Cold Booting “proses menghidupkan komputer saat komputer dalam keadaan mati (dingin)”

•Tancapkan Kabel Power ke stop kontak
•Pastikan peralatan komputer (monitor, keyboard, mouse, dll)terpasang benar.
•Tekan tombol power pada casing PC.
•Proses yang terjadi adalah :
•PSU. “Ketika arus listrik dalam keadaan baik, maka PSU (Power Supply) akan mengirimkan sinyal ke chip-chip motherboard bahwa komputer siap dinyalakan.”
•BIOS ROOM. “BIOS ROM akan mengluarkan program BOOT, yang kemudian akan dicek dan dilihat oleh Processor untuk tahap selanjutnya/”
•Jika ketika proses BOOT terjadi kesalahan maka BIOS akan memberikan kode POST error seperti kode beep atau kode post pada layar. Dan proses akan terhenti sampai masalah terselesaikan
•BIOS pada VGA card akan mengecek keadaan VGA tersebut dan kemudian mengidentifikasinya.
•BIOS utama akan mencari hardware-hardware yang menggunakan BIOS.
•Start Up. “BIOS akan menampilkan layar start up pada layar monitor.”
•Memory BIOS. “BIOS akan menguji keadaan memori (RAM)”
•Hardware BIOS. “BIOS akan mencari dan menguji hardware-hardware yang tersambung dengan komputer.”
•PnP (Plug and Play) BIOS. “BIOS akan membaca dan konfigurasi hardware atau perangkat PnP (USB Flash Disk, Printer, USB Keyboard, USB Mouse, dll) secara otomatis.”
•BIOS Screen Configuration. BIOS akan menampilkan kesimpulan konfigurasi.
•BOOT Drive. “Bios akan mencari drive untuk melakukan boot seperti yang diatur pada boot sequence.”
•BOOT Record. “Setelah proses pencarian drive selesai, BIOS akan mencari frist boot device dalam urutan yang memiliki MBR (Master Boot Record) dalam Harddrive, Floppy, atau CD Drive.”
•Operating System. “BIOS memulai proses boot pada sistem operasi yang ada pada drive.”
•. “Jika BIOS tidak menemukan BOOT Table Hardware, maka sistem akan berhenti.”

b.        warm Booting “booting komputer dalam keadaan hidup”

•Pastikan komputer masuk pada sistem operasi. Lakukan lah restart pada komputer anda dengan memilih menu yang ada pada OS.
•Ketika komputer belum masuk ke OS, tekan tombol CTRL+ALT+DEL.
•Tekan tombol reset yang ada pada casing PC.
•Proses yang terjadi adalah :
•PSU. “Ketika arus listrik dalam keadaan baik, maka PSU (Power Supply) akan mengirimkan sinyal ke chip-chip motherboard bahwa komputer siap dinyalakan.”
•BIOS ROOM. “BIOS ROM akan mengluarkan program BOOT, yang kemudian akan dicek dan dilihat oleh Processor untuk tahap selanjutnya/”
•Jika ketika proses BOOT terjadi kesalahan maka BIOS akan memberikan kode POST error seperti kode beep atau kode post pada layar. Dan proses akan terhenti sampai masalah terselesaikan
•BIOS pada VGA card akan mengecek keadaan VGA tersebut dan kemudian mengidentifikasinya.
•BIOS utama akan mencari hardware-hardware yang menggunakan BIOS.
•Start Up. “BIOS akan menampilkan layar start up pada layar monitor.”
•Memory BIOS. “BIOS akan menguji keadaan memori (RAM)”
•Hardware BIOS. “BIOS akan mencari dan menguji hardware-hardware yang tersambung dengan komputer.”
•PnP (Plug and Play) BIOS. “BIOS akan membaca dan konfigurasi hardware atau perangkat PnP (USB Flash Disk, Printer, USB Keyboard, USB Mouse, dll) secara otomatis.”
•BIOS Screen Configuration. BIOS akan menampilkan kesimpulan konfigurasi.
•BOOT Drive. “Bios akan mencari drive untuk melakukan boot seperti yang diatur pada boot sequence.”
•BOOT Record. “Setelah proses pencarian drive selesai, BIOS akan mencari frist boot device dalam urutan yang memiliki MBR (Master Boot Record) dalam Harddrive, Floppy, atau CD Drive.”
•Operating System. “BIOS memulai proses boot pada sistem operasi yang ada pada drive.”
•. “Jika BIOS tidak menemukan BOOT Table Hardware, maka sistem akan berhenti.”

Minggu, 21 Oktober 2012

Laporan Install Windows 98

tugas :
buat Primary = 375 Mb & Sisa kapasitas Primary, buat Extended dibagi  4 partisi

LANGKAH-LANGKAH INSTALL WINDOWS 98
1.    Nyalakan Komputer.
2.    Masuk ke boot ferom CD-ROM.
3.    Pilih computer with CD-ROM Support.
4.    Ketika muncul A:/> ketikkan fdisk, lalu enter.
5.    Pilih Y kemudian Enter.
6.    Pilih 1 Create DOS Partition or Logical DOS Drive lalu tekan Enter.
7.    Pilih 1 Create Primary DOS Partition lalu tekan Enter.
8.    Muncul pertanyaan apakah ingin menggunakan kapasitas maximum ketik No [N] lalu tekan Enter.
9.    Tulis pada Primary Disk ketik kapasitas 375, lalu tekan Enter.
10. Kemudian tekan Esc.
11. Pilih 1 Create DOS Partition or Logical DOS Drive lalu tekan Enter.
12. Pilih 2 Extended DOS Partition kapasitas sisa 7813, lalu tekan Enter..
13. Tekan esc untuk melanjutkan.
14. Ketikkan kapasitas 1953 kemudian enter (Disk D Drive).
15. Ketikkan kapasitas 1953 kemudian enter (Disk E Drive).
16. Ketikkan kapasitas 1953 kemudian enter (Disk F Drive).
17. Ketikkan kapasitas 1953 kemudian enter (Disk G Drive).
18. Tekan esc untuk melanjutkan.
19. Pilih no 2 Set Active Partition tekan Enter. Ketik no 1 untuk mengaktifkan Primary DOS Partition lalu Enter.
20. Tekan esc  untuk melanjutkan.
21. Tekan no 4 Display Partition Information lalu Enter.
22. Tekan Y, lalu enter, untuk melihat informasi logical drive
23. Tekan Esc untuk keluar dari FDISK
24. Restart komputer dengan Ctrl+Alt+Insert, kemudian langsung Esc
25. Pilih Enter Setup dengan menekan Enter, lalu arahkan kekanan pilih boot, ganti posisi CD-ROM keposisi atas.
26. Tekan F10 lalu Yes dengan tekan Enter untuk menyimpan.
27. Tekan no 2 Boot from CD ROM lalu enter.
28. Pilih no 1 Start Windows 98 Setup from CDROM lalu enter.
29. Muncul Microsoft Windows Setup, kemudian tekan enter untuk melanjutkan set up
30. Pilih format this drive C (recommended) tekan enter.
31. Pilih format this drive D (recommended) tekan enter.
32. Pilih format this drive E (recommended) tekan enter.
33. Pilih format this drive F (recommended) tekan enter.
34. Pilih format this drive G (recommended) tekan enter.
35. Tekan enter, (lalu tunggu Microsoft Menscan disk).
36. Pilih exit lalu enter.
37. Klik Continue
38. Pilih C:\Windows klik Next.
39. Pilih Typical lalu klik Next.
40. Pilih Install the most common lalu klik Next.
41. Isi kolom identification isi computer name kemudian klik Next.
42. Pilih negara Indonesia,klik Next.
43. Muncul Start Copying files, kemudian klik Next untuk mengCopy File, tunggu hingga selesai.
44. Klik Restart Now.
45. Pilih 1 Boot From HardDisk, lalu klik Next.
46. Muncul User Information, isikan name dan company lalu klik Next.
47. Klik I accept the Agreement, klik Next.
48. Isikan Serial Key HQ6K2-QPC42-3HWDM-BF4KJ-W4XWJ, lalu klik Next
49. Klik finish
50. Setelah itu proses Instalasi, tunggu hingga 100% Complete.
51. Setelah itu Atur Waktu menjadi GMT +7 lalu klik Apply kemudian klik OK.
52. Tunggu windows akan melakukan updating System Setting.
53. Pilih boot from Hardisk
54. Isikan name (Atho’ Novian), password (kosong), klik OK.
55. Muncul jendela Microsoft Windows 98 lalu klik close.
56. Selesai.

Sistem Digital.ppt

untuk mendownload Sistem Digital.ppt klik disini

Bab 4 Kelangsungan Hidup Makhluk Hidup.ppt

untuk mendonwload Bab 4 Kelangsungan Hidup Makhluk Hidup.ppt klik disini

Keyboard

fungsi tombol keyboard langsung saja ini dia :

Ctrl + A : Select All
Ctrl + B : Bold
Ctrl + C : Copy
Ctrl + D : Font
Ctrl + E : Center Alignment
Ctrl + F : Find
Ctrl + G : Go To
Ctrl + H : Replace
Ctrl + I : Italic

Ctrl + J : Justify Alignment
Ctrl + K : Insert Hyperlink
Ctrl + L : Left Alignment
Ctrl + M : Hanging Indent
Ctrl + N : New
Ctrl + O : Open
Ctrl + P : Print
Ctrl + Q : Normal Style
Ctrl + R : Right Alignment
Ctrl + S : Save / Save As
Ctrl + T : Left Indent
Ctrl + U : Underline
Ctrl + V : Paste
Ctrl + W : Close
Ctrl + X : Cut
Ctrl + Y : Redo
Ctrl + Z : Undo
Ctrl + 1 : Single Spacing
Ctrl + 2 : Double Spacing
Ctrl + 5 : 1,5 lines
Ctrl + Esc : Start Menu
F1 : Menjalankan fungsis pertolongan yang disediakan pada Word
F2 : Memindahkan teks atau objek yang dipilih
F3 : Menjalankan perintah AutoText
F4 : Mengulangi perintah sebelumnya
F5 : Menjalankan perintah Find and Replace atau Goto
F6 : Menjalankan Perintah Other Pane
F7 : Memeriksaan kesalahan ketik dan ejaan teks
F8 : Awal perintah penyorotan/pemilihan teks atau objek
F9 : Mengupdate Field (Mail Merge)
F10 : Mengaktifkan Menu
F11 : Memasukkan field berikutnya (Mail Merge)
F12 : Mengaktifkan dialog Save As
Esc : Membatalkan dialog / perintah
Enter : Melaksanakan pilihan atau mengakhiri suatu paragraf
Tab : Memindahkan teks sesuai dengan tanda tab yang ada pada ruler horizontal
Windows : Mengktifkan Menu Start
Shortcut : Mengaktifkan shortcut pada posisi kursor
Delete : Menghapus 1 karakter di sebelah kanan kursor
Backspace : Menghapus 1 karakter di sebelah kiri kursor
Insert : Menyisip karakter di posisi kursor
Home : Memindahkan posisi kurosr ke awal baris
End : Memindahkan posisi kurosr ke akhir baris
Page Up : Menggulung layar ke atas
Page Down : Menggulung layar ke atas
Up : Memindahkan kursor 1 baris ke atas
Down : Memindahkan kursor 1 baris ke bawah
Left : Memindahkan kursor 1 karakter ke kiri
Right : Memindahkan kursor 1 karakter ke kanan
Num Lock On : Fungsi pengetikan angka-angka dan operator matematik aktif
Num Lock Off : Fungsi tombol navigasi aktif
Shift + F10 : Membuka menu pintas, sama seperti mengklik kanan
Alt : Penekanan tombol yang tidak dikombinasikan dengan tombol lain hanya
berfungsi untuk mengaktifkan atau memulai penggunaan menu bar
Shift + Delete : Menghapus item yang dipilih secara permanen tanpa menempatkan item
dalam Recycle Bin
Ctrl + Right Arrow : Memindahkan titik penyisipan ke awal kata berikutnya
Ctrl + Left Arrow : Memindahkan titik penyisipan ke awal kata sebelumnya
Ctrl + Down Arrow : Memindahkan titik penyisipan ke awal paragraf berikutnya
Ctrl + Up Arrow : Memindahkan titik penyisipan ke awal paragraf sebelumnya
Alt + F4 : Menutup item aktif, atau keluar dari program aktif
Alt + Enter : Menampilkan properti dari objek yang dipilih
Alt + Spacebar : Buka menu shortcut untuk jendela aktif
Ctrl + F4 : Close dokumen aktif dalam program-program yang memungkinkan Anda
untuk memiliki beberapa dokumen yang terbuka secara bersamaan
Alt + Tab : Switch antara item yang terbuka
Alt + Esc : Cycle melalui item dalam urutan yang mereka telah dibuka
Ctrl + Shift + Tab : Bergerak mundur melalui tab
Shift + Tab : Bergerak mundur melalui pilihan


download fungsi tombol keyboard.doc klik disini

Dasar Listrik.Doc

1. Arus Listrik
adalah mengalirnya elektron secara terus menerus dan berkesinambungan pada konduktor akibat perbedaan jumlah elektron pada beberapa lokasi yang jumlah elektronnya tidak sama. satuan arus listrik adalah Ampere.
Arus listrik bergerak dari terminal positif (+) ke terminal negatif (-), sedangkan aliran listrik dalam kawat logam terdiri dari aliran elektron yang bergerak dari terminal negatif (-) ke terminal positif(+), arah arus listrik dianggap berlawanan dengan arah gerakan elektron.

2. Kuat Arus Listrik
Adalah arus yang tergantung pada banyak sedikitnya elektron bebas yang pindah melewati suatu penampang kawat dalam satuan waktu.
Definisi : “Ampere adalah satuan kuat arus listrik yang dapat memisahkan 1,118 milligram perak dari nitrat perak murni dalam satu detik”.
Rumus – rumus untuk menghitung banyaknya muatan listrik, kuat arus dan waktu:
Q = I x t
I = Q/t
t = Q/I
3. Rapat Arus
Difinisi :
“rapat arus ialah besarnya arus listrik tiap-tiap mm² luas penampang kawat”.


untuk lebih lengkapnya download materi Dasar Lisrtik.doc GRATIIIS..!!! klik disini

Kamis, 04 Oktober 2012

Manfaat Wudhu Bagi Kesehatan

Ibadah wudhu tampaknya sepele dan mudah dilakukan. Karena itu, banyak umat Islam yang memandangnya biasa-biasa saja. Padahal, bila wudhu dikerjakan tidak sempurna, shalatnya pun tidak akan diterima (HR Bukhari No 135 dan Muslim No 224-225).



Kendati sederhana, manfaatnya sangat besar. Itulah yang dibuktikan oleh para ahli kesehatan dunia. Salah satunya adalah Prof Leopold Werner von Ehrenfels, seorang psikiater sekaligus neurolog berkebangsaan Austria. Ia menemukan sesuatu yang menakjubkan dalam wudhu. karena mampu merangsang pusat syaraf dalam tubuh manusia. Karena keselarasan air dengan wudhu dan titik-titik syaraf, kondisi tubuh senantiasa akan sehat. Dari sinilah ia akhirnya memeluk Islam dan mengganti namanya menjadi Baron Omar Rolf Ehrenfels.



Ulama fikih juga menjelaskan hikmah wudhu sebagai bagian dari upaya untuk memelihara kebersihan fisik dan rohani. Daerah yang dibasuh dalam air wudhu-seperti tangan, daerah muka termasuk mulut, dan kaki --memang paling banyak bersentuhan dengan benda-benda asing, termasuk kotoran. Karena itu, wajar kalau daerah itu yang harus dibasuh.

Mokhtar Salem dalam bukunya Prayers a Sport for the Body and Soul menjelaskan, wudhu bisa mencegah kanker kulit. Jenis kanker ini lebih banyak disebabkan oleh bahan-bahan kimia yang setiap hari menempel dan terserap oleh kulit. Kemudian, apabila dibersihkan dengan air (terutama saat wudhu), bahan kimia itu akan larut. Selain itu, jelasnya, wudhu juga menyebabkan seseorang menjadi tampak lebih muda.

Berbagai penelitian ilmiah telah membuktikan bahwa munculnya penyakit kulit disebabkan oleh rendahnya kebersihan kulit. Karena itu, orang yang memiliki aktivitas padat (terutama di luar ruangan) disarankan untuk sesering mungkin membasuh atau mencuci anggota badannya yang terbuka, seperti kepala, muka, telinga, hidung, tangan, dan kaki.

Sebab, penyakit kulit umumnya sering menyerang permukaan kulit yang terbuka dan jarang dibersihkan, seperti di sela-sela jari tangan, kaki, leher, belakang telinga, dan lainnya. Karena itu, Mochtar Salem memberi saran agar anggota tubuh yang terbuka senantiasa dibasuh atau dibersihkan dengan menggunakan air.

Rasul SAW menyatakan, wajah orang yang berwudhu itu akan senantiasa bercahaya. Rasulullah akan mengenalinya nanti pada hari kiamat karena bekas wudhu. "Umatku nanti kelak pada hari kiamat bercahaya muka dan kakinya karena bekas wudhu."

Muhammad Kamil Abd Al-Shomad, yang mengutip sumber dari Al-I'jaz Al-Ilmiy fi Al-Islam wa Al-Sunnah AlNabawiyah, menjelaskan bahwa manfaat semua hal yang diperintahkan dalam wudhu sangatlah besar bagi tubuh manusia. Mulai dari membasuh tangan dan menyela-nyela jari, berkumur-kumur, memasukkan air ke dalam lubang hidung, membasuh muka, membasuh kedua tangan sampai siku, mengusap kepala, membasuh telinga, hingga membasuh kaki hingga mata kaki.

Buya Hamka (Haji Abdul Malik Karim Amrullah) dalam bukunya Lentera Hidup menuliskan keutamaan wudhu. "Sekurang-kurangnya lima kali dalam sehari-semalam setiap Muslim diperintahkan untuk berwudhu dan mengerjakan shalat. Meskipun wudhu belum lepas (batal), disunahkan pula memperbaruinya. Oleh ahli tasawuf, diterangkan pula hikmah wudhu itu. Mencuci muka artinya mencuci mata, hidung, mulut, dan lidah kalau-kalau tadinya berbuat dosa ketika melihat, berkata, dan makan.

Mencuci tangan dengan air dalam hati dirasa seakanakan membasuh tangan yang telanjur berbuat salah. Membasuh kaki dan lain-lain demikian pula. Mereka memperbuat hikmat-hikmat itu meskipun dalam hadis dan dalil tidak ditemukan.

Tujuannya adalah supaya manusia jangan membersihkan lahirnya saja, sementara batinnya masih tetap kotor. Hati yang masih tamak, loba, dan rakus, kendati sudah berwudhu, maka wudhunya lima kali seharisemalam itu berarti tidak berbekas dan tidak diterima oleh Allah SWT, dan shalatnya pun tidak akan mampu menjauhkan dirinya dari perbuatan fakhsya' (keji) dan mungkar (dibenci)."

Buya Hamka menambahkan, wudhu itu dapat menyehatkan badan. "Bukanlah kita hidup ini untuk mencari pujian dan bukan pula supaya kita paling atas di dalam segala hal. Meskipun itu tidak kita cari, kalau kita senantiasa menjaga kebersihan, kita akan dihormati orang juga."

Mencegah penyakit Bila kita mencermati dan mempelajari sejarah hidup Rasulullah SAW, seperti yang diungkapkan Muhammad Husein Haykal dalam bukunya Hayatu Muhammad, sepanjang hidupnya Rasulullah SAW tak pernah menderita penyakit, kecuali saat sakaratul maut hingga wafatnya. Hal ini menunjukkan bahwa wudhu dengan cara yang benar niscaya dapat mencegah berbagai macam penyakit.

Menurut sejumlah penelitian, berwudhu itu dapat menghilangkan berbagai macam penyakit. Misalnya, penyakit kanker, flu, pilek, asam urat, rematik, sakit kepala, telinga, pegal, linu, mata, sakit gigi, dan sebagainya.

Dalam penelitian yang dilakukan Muhammad Salim tentang manfaat wudhu untuk kesehatan, terungkap bahwa berwudhu dengan cara yang baik dan benar akan mencegah seseorang dari segala penyakit. Dalam penelitiannya itu, Muhammad Salim juga menganalisis masalah kesehatan hidung dari orang-orang yang tidak berwudhu dan yang berwudhu secara teratur selama lima kali dalam sehari untuk mendirikan shalat.

Salim mengambil zat dalam hidung pada selaput lendir dan mengamati beberapa jenis kumannya. Pekerjaan ini ia lakukan selama berbulan-bulan. Berdasarkan analisisnya, lubang hidung orang-orang yang tidak berwudhu memudar dan berminyak, terdapat kotoran dan debu pada bagian dalam hidung, serta permukaannya tampak lengket dan berwarna gelap.

Adapun orang-orang yang teratur dalam berwudhu, ungkap Salim, permukaan rongga hidungnya tampak cemerlang, bersih, dan tidak berdebu. "Sesungguhnya, cara berwudhu yang baik adalah dimulai dengan membasuh tangan, berkumur-kumur, lalu mengambil air dan menghirupnya ke dalam hidung kemudian mengeluarkannya. Langkah ini hendaknya dilakukan sebanyak tiga kali secara bergantian," kata Salim.

Dari penelitiannya ini pula, Muhammad Salim berhasil meraih gelar master dari Fakultas Kedokteran Universitas Iskandariyah, Kairo, Mesir. Jauh sebelum adanya penelitian ini, Rasul SAW pernah bersabda, "Sempurnakan wudhu, lakukan istinsyaq (memasukkan air ke hidung), kecuali jika kamu berpuasa." 
Diberdayakan oleh Blogger.

 
Design by Free WordPress Themes | Bloggerized by Lasantha - Premium Blogger Themes | Affiliate Network Reviews